Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala Dunia - Cristiano Ronaldo Bisa Raih Enam Rekor Sekaligus di Qatar

By Wibbiassiddi - Jumat, 30 September 2022 | 16:30 WIB
Cristiano Ronaldo gagal membawa timnas Portugal lolos ke babak semifinal UEFA Nations League 2022-2023 setelah kalah dari timnas Spanyol dalam matchday terakhir dengan skor 0-1 di Estadio Municipal de Braga, Selasa (27/9/2022).
TWITTER.COM/TIMELINECR7
Cristiano Ronaldo gagal membawa timnas Portugal lolos ke babak semifinal UEFA Nations League 2022-2023 setelah kalah dari timnas Spanyol dalam matchday terakhir dengan skor 0-1 di Estadio Municipal de Braga, Selasa (27/9/2022).

Jika Ronaldo tampil apik dan menciptakan setidaknya empat asis di Piala Dunia 2022 maka dia akan mengungguli Luis Figo.

4. Pemain yang selalu mencetak gol di Piala Dunia

Rekor terakhir yang bisa diraih oleh Cristiano Ronaldo adalah menciptakan gol di setiap edisi Piala Dunia yang dia ikuti.

Sejauh ini, dalam empat edisi, Cristiano Ronaldo berhasil mencetak gol.

Setidaknya ketika bermain di Qatar dia harus mencetak satu gol untuk menyamai rekor dari Pele, Uwe Seeler, dan Miroslav Klose.

JADWAL TIMNAS PORTUGAL DI PIALA DUNIA 2022:

Baca Juga: Brasil Punya Performa Terbaik, Inggris Terburuk Jelang Piala Dunia 2022 Qatar

PORTUGAL VS GHANA

KAMIS (24/11/2022)

Stadium 974


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X