Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Penyerang Timnas U-20 Indonesia Ini Pastikan Masalah Fokus Tak Akan Terulang Lagi di Laga Kedua Melawan Moldova

By M Hadi Fathoni - Rabu, 2 November 2022 | 11:26 WIB
Penyerang timnas U-19 Indonesia, Rabbani Tasnim, merayakan gol yang dicetaknya dalam laga melawan Myanmar di Grup A Piala AFF U-19 2022, Minggu (10/7/2022) di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang timnas U-19 Indonesia, Rabbani Tasnim, merayakan gol yang dicetaknya dalam laga melawan Myanmar di Grup A Piala AFF U-19 2022, Minggu (10/7/2022) di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi.

Oleh sebab itu, Marselino Ferdinan dkk kehilangan fokus di babak pertama.

Masalah hilang fokus itu diakui juga oleh salah satu pemain Timnas U-20 Indonesia, yakni Rabbani Tasnim.

Rabbani menatakan bahwa ia dan rekan-rekannya akan menjadikan hal tersebut sebagai bahan evaluasi di laga selanjutnya.

"Evaluasi ke depan kita akan lebih fokus."

"Karena kita kemasukan di menit awal babak pertama saat kira belum fokus sepenuhnya," ucap Rabbani Tasnim seusai laga."

Baca Juga: Usai Hajar Moldova, Media Vietnam Akui Timnas U-20 Indonesia sebagai Tim Terbaik di ASEAN

Penyerang berusia 19 tahun tersebut juga tak ingin hal itu terjadi di laga selanjutnya.

Jadi, ia berjanji akan lebih fokus lagi di pertandingan kedua melawan Moldova nanti.

"Jadi, di pertandingan selanjutnya kita harus lebih fokus supaya tidak terjadi hal kaya gini," tutup Rabbani.

Di sisi lain, Shin Tae-yong justru kebingungan menentukan pemain untuk laga kedua melawan Moldova mendatang.


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X