Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Daftarkan 65 Pemain untuk Piala AFF 2022, Apakah Ada Jordi Amat dan Sandy Walsh?

By Wibbiassiddi - Selasa, 22 November 2022 | 05:07 WIB
Dua calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Sandy Walsh (kiri) dan Jordi Amat (kanan), saat tiba di Ditjen AHU (Administrasi Hukum Umum), Kuningan, Jakarta, 17 November 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Dua calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Sandy Walsh (kiri) dan Jordi Amat (kanan), saat tiba di Ditjen AHU (Administrasi Hukum Umum), Kuningan, Jakarta, 17 November 2022.

"Ditunggu saja mas, tunggu rilis resminya dari PSSI."

Sebanyak 65 pemain yang sudah dipilih Shin Tae-yong nantinya akan berlatih di Bali.

Sebagai informasi, Timnas Indonesia berada di Grup A bersama dengan Thailand, Filipina, Kamboja dan Brunei Darussalam.

Pertandingan perdana Timnas Indonesia di Piala AFF adalah melawan Kamboja pada 23 Desember 2022.

Baca Juga: Timnas Indonesia Bermarkas di Stadion Patriot Candrabhaga, Ini Daftar Venue untuk Piala AFF 2022

Sementara laga melawan Thailand akan berlangsung pada 29 Desember 2022.

Dua pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi. 

Di Piala AFF 2022Timnas Indonesia ingin mendapatkan gelar juara untuk pertama kalinya.

Hal tersebut terbuka cukup lebar, pasalnya pada edisi sebelumnya (Piala AFF 2020) Timnas Indonesia berhasil mencapai final.

Pada edisi 2022, kesempatan skuad Garuda mendapatkan gelar juara cukup besar.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X