"Sejujurnya, saya mengalami sedikit kesulitan ketika saya pertama kali mengambil peran sebagai pelatih kepala."
Untuk laga melawan Vietnam, Josep Ferre memasukkan bek kelahiran Italia ke dalam skuadnya, yaitu Chrsitian Rontini.
"Pemain terakhir yang pergi ke Vietnam adalah Christian Rontini."
"Saya akan mempertimbangkan kemampuannya untuk bermain.
"Karena Piala AFF tidak termasuk dalam kalender FIFA, Neil tidak diizinkan pergi oleh klubnya."
Josep Ferre sebelumnya pernah bekerja di Kitchee SC (Hongkong), Buriram United, Ratchaburi, Bangkok Glass (Thailand), Nike (Jepang) dan Bayamon (Puerto Rico).
Menjelang laga persahabatan kontra Vietnam, Josep Ferre memuji kekuatan skuad Golden Star Warriors.
"Kami mempersiapkan yang terbaik untuk pertandingan besok," ujarnya.
"Pertandingan besok adalah kesempatan yang baik bagi kami untuk menguji (performa tim)."
"Vietnam adalah kandidat kuat untuk turnamen ini (Piala AFF 2022)."
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | danviet.vn |
Komentar