Pada Piala AFF 2022, 10 tim peserta dibagi ke dalam dua grup yang masing-masing terdiri dari lima tim.
Fase grup memakai sistem round-robin dengan masing-masing tim memainkan dua pertandingan kandang dan tandang.
Dua tim teratas dari setiap grup akan bertanding di semifinal dengan format kandang-tandang, pun demikian di final.
Pada edisi kali ini, setiap tim hanya boleh membawa maksimal 23 pemain dengan tiga di antaranya adalah kiper.
Baca Juga: Piala AFF 2022 - Alasan Pelatih Thailand Sebut Timnas Indonesia sebagai Favorit Juara
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Bongda24h.vn |
Komentar