Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persib Bandung Alami Kerugian, Borneo FC Bertekad Patahkan Tren Positif Pasukan Luis Milla

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 26 Januari 2023 | 08:48 WIB
Para pemain Borneo FC sedang melakukan perayaan gol yang tercipta oleh Matheus Pato, Stefano Lilipaly terlihat menghampiri.
Para pemain Borneo FC sedang melakukan perayaan gol yang tercipta oleh Matheus Pato, Stefano Lilipaly terlihat menghampiri.

"Mungkin lapangan ini juga baru untuk mereka dan mungkin juga mereka tidak bisa didukung banyak penonton seperti di home,” tambahnya.

Dengan keuntungan yang dimiliki tersebut, pelatih asal Brasil itu meminta pemainnya untuk fokus.

Ia berharap kemenangan bisa didapat oleh timnya sekaligus mematahkan tren positif Persib Bandung.

Sebagai informasi, Persib Bandung masih belum terkalahkan dalam 11 pertandingan terakhir mereka.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Bali United Gagal Taklukkan RANS Nusantara, Puncak Klasemen Masih Jauh

“Tapi ini kami harus fokus, ini pertandingan penting bagi kami, mudah-mudahan kami bisa kasih maksimal kalahkan Persib,” tekad Andre.

Apabila menilik rekor pertemuan sebelumnya, Borneo FC memiliki peluang cukup besar untuk memetik kemenangan.

Pasalnya, klub berjuluk Pesut Etam itu sukses menaklukkan tim asuhan Luis Milla itu pada pertemuan pertama lalu.

Kala itu, Borneo FC sukses mempermalukan Persib lewat kemenangan telak 4-1 pada 7 Agustus 2022 di Stadion Segiri, Samarinda.

Hasil positif tersebut kemudian akan mencoba mengulangi hasil positif tersebut pada pertemuan kedua nanti.


Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Simamaung.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X