Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

9 Pemain Persija Diborong Shin Tae-yong Ikut TC Timnas U-20 Indonesia, Thomas Doll Akan Minta Keringanan Ini pada PSSI

By M Hadi Fathoni - Jumat, 3 Februari 2023 | 17:51 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memantau  para pemainnya dalam laga tunda Liga 1 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 11 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memantau para pemainnya dalam laga tunda Liga 1 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 11 Januari 2023.

"Tak ada perkembangan tak ada ada kompetisi dan bagaimana mau main di Piala Dunia U-20,” jelasnya.

Terkait hal ini, Thomas akan berusaha untuk membuka komunikasi dengan PSSI.

Ia ingin meminta keringanan kepada PSSI terkait pemanggilan sembilan pemain Persija tersebut.

Eks pelatih Borussia Dortmund tersebut akan tetap mengizinkan para pemainnya bergabung ke TC tersebut.

Baca Juga: Witan Sulaeman Dipastikan Tak Main Saat Persija Jakarta Hadapi RANS Nusantara

Namun, ia berharap PSSI bisa mengizinkan para pemainnya bergabung kembali ke klub andai Persija memainkan laga kandang.

Pasalnya, TC kali ini juga berlangsung di Jakarta selama satu bulan ke depan.

"Karena TC ini di Jakarta, saya mau minta kalau bisa dipinjam (pemain) ketika kami bermain di kandang."

"Saya menekankan ini gak bagus buat pekembangan U-20."

"Jadi, saya akan bicara lagi dengan PSSI agar mendapatkan keringanan," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.