Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pertandingan Perdana di Piala Asia U-20 2023, Shin Tae-yong Beri Pesan Khusus untuk Timnas U-20 Indonesia

By Wibbiassiddi - Rabu, 1 Maret 2023 | 13:01 WIB
Bek timnas U-20 Indonesia, Muhammad Ferarri, saat menghadiri sesi jumpa pers setelah laga turnamen Mini Internasional di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (19/2/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas U-20 Indonesia, Muhammad Ferarri, saat menghadiri sesi jumpa pers setelah laga turnamen Mini Internasional di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (19/2/2023) malam.

Meski begitu, dia menganggap peran sebagai kapten tim adalah satu hal yang tidak mudah.

Pasalnya, kapten harus bertanggung jawab untuk semua pemain di atas lapangan.

Baca Juga: Piala Asia U-20 2023 - Pelatih Australia Ingin Matikan Permainan Timnas U-20 Vietnam

"Bagi saya juga menjadi kapten bukanlah suatu yang mudah," terangnya.

"Banyak tanggung jawab untuk pemain-pemain yang ada di lapangan."

Lebih lanjut, pemain berusia 18 tahun itu mengakui bahwa persiapan skuad Garuda Nusantara sudah cukup baik.

Hanya ada dua masalah yang menimpa Timnas U-20 Indonesia, yakni perihal cuaca dingin dan kondisi lapangan yang kurang bagus.

Seperti diketahui, sebelumnya Shin Tae-yong mengeluh karena kondisi lapangan latihan kurang memenuhi standar.

"Karena besok adalah pertandingan pertama mungkin akan berat," lanjut Ferarri.

Baca Juga: Head to Head Timnas U-20 Indonesia Vs Irak di Piala Asia U-20, Tim Merah-Putih Belum Pernah Menang

"Karena kami juga harus adaptasi dengan pertandingan juga dan lapangan."

"Insya Allah kami siap untuk pertandingan besok (hari ini)," tambahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X