Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rapor Timnas U-20 Indonesia Lawan Negara Peserta Piala Dunia U-20 2023, Hasilnya Mengenaskan

By Wibbiassiddi - Senin, 13 Maret 2023 | 13:42 WIB
Hokky Caraka saat timnas U-20 Indonesia vs Suriah
PSSI
Hokky Caraka saat timnas U-20 Indonesia vs Suriah

Pada laga pertama babak penyisihan Grup A, Timnas U-20 Indonesia kalah 0-2 dari Irak.

Kemudian di laga terakhir, Ronaldo Kwateh dkk hanya meraih hasil imbang melawan tuan rumah Uzbekistan.

Baca Juga: Timnas Indonesia Bisa Lolos Piala Dunia 2034, Ini Kata Erick Thohir

Melihat fakta tersebut, Shin Tae-yong selaku pelatih berjanji akan melakukan perbaikan.

Salah satu cara yang akan digunakan oleh pelatih asal Korea Selatan itu adalah dengan TC jangka panjang.

"Setelah ini pemain pemain kembali ke klubnya masing-masing untuk beristirahat," ujar Shin Tae-yong dikutip dari laman resmi PSSI.

"Selanjutnya kami mempersiapkan diri menjalani pemusatan latihan (TC) menyambut Piala Dunia U-20 yang berlangsung pada Mei mendatang."

Selain itu, Shin Tae-yong juga akan memanggil pemain terbaiknya yakni Marselino Ferdinan dan trio naturalisasi.

"Kami akan melakukan sejumlah perubahan terhadap pemain."

Baca Juga: 4 Pemain Naturalisasi yang Siap Bela Timnas Indonesia Melawan Burundi


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X