Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Erick Thohir Bicara Peluang Qatar Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023, Gantikan Indonesia?

By Wibbiassiddi - Rabu, 29 Maret 2023 | 10:14 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Selasa (28/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Selasa (28/3/2023).

Sebelumnya, Piala Dunia U-20 2023 akan berlangsung pada 20 Mei hingga 11 Juni 2023.

Sedang drawing Piala Dunia U-20 2023 terpaksa dibatalkan oleh FIFA karena ada penolakan Timnas U-20 Israel datang ke Indonesia.

Tapi meski belum ada kepastian, Shin Tae-yong sepertinya akan melanjutkan program latihan untuk Timnas U-20 Indonesia.

Baca Juga: Agenda Erick Thohir di Markas FIFA demi Selamatkan Indonesia di Piala Dunia U-20 2023

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X