Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Beri Saran Pratama Arhan Agar Bisa Bermain di Tokyo Verdy

By Wibbiassiddi - Rabu, 29 Maret 2023 | 10:38 WIB
Bek sayap kiri timnas Indonesia, Pratama Arhan (kiri), sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kiri timnas Indonesia, Pratama Arhan (kiri), sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

"Dia harus evaluasi," imbuh Shin Tae-yong

"Biar bisa adaptasi dengan tim dan sepak bola Jepang."

Baca Juga: Minim Peluang Berbahaya, Timnas Indonesia dan Burundi Masih Sama Kuat di Babak Pertama

"Semoga dia bisa jadi bantuan untuk timnya."

Pratama Arhan bergabung dengan Tokyo Verdy sejak Maret 2022.

Artinya, sudah setahun eks pemain PSIS Semarang itu berseragam Tokyo Verdy.

Tapi pemain berusia 21 tahun itu belum mendapatkan menit bermain.

Pasalnya selama satu tahun, Pratama hanya tampil sekali bersama Tokyo Verdy dan itu pun hanya 45 menit.

Sementara pada FIA Matchday 2023, Pratama Arhan dkk berhasil mendapatkan satu kemenangan dan satu hasil imbang.

Baca Juga: Agenda Erick Thohir di Markas FIFA demi Selamatkan Indonesia di Piala Dunia U-20 2023

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X