Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Medali Emas, Timnas U-22 Indonesia Diminta Langsung Tancap Gas di SEA Games 2023

By Wibbiassiddi - Rabu, 12 April 2023 | 18:51 WIB
Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, sedang memantau para pemainnya berlatih di Lapangan A, Senayan, Jakarta, 5 April 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, sedang memantau para pemainnya berlatih di Lapangan A, Senayan, Jakarta, 5 April 2023.

Artinya, Timnas U-22 Indonesia harus tampil maksimal demi mendapatkan medali emas.

"Ini harus ada pembeda, U-22 SEA Games ini harus ada pembeda," terang Sumardji.

Saat ini, Timnas U-22 Indonesia tengah menjalani TC bersama di bawah arahan Indra Sjafri.

Sebelum berangkat ke Kamboja, Timnas U-22 Indonesia akan melakukan empat uji coba.

Uji coba pertama sudah berakhir dengan hasil imbang 1-1 melawan Bhayangkara FC.

Baca Juga: Masuk Pot 1, Ini Calon Lawan Timnas Indonesia di Babak Pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026

Sedangkan uji coba kedua akan berlangsung pada 14 April 2023 melawan Lebanon, dilanjutkan dengan uji coba ketiga pada 16, dan terakhir pada 18 April.

Selama uji coba tersebut, Indra Sjafri akan memantau perkembangan tim.

Selain itu, dia ingin melihat siapa saja pemain terbaik yang akan dipilih untuk terbang ke Kamboja.

Pada SEA Games 2023 ini, Indra Sjafri hanya membawa 20 pemain saja karena aturan dari FIFA.

SEA Games 2023 dimulai pada 5 Mei 2023, tapi untuk cabor sepak bola akan dimulai pada 29 April 2023.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : YouTube PSSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X