Meski demikian, Arteta mendesak timnya untuk tidak menyerah dalam pertempuran dengan Manchester City menyabet gelar juara: "Kami masih memiliki bagian terbaik musim ini untuk dimainkan dengan lima pertandingan tersisa."
"Ketika saya melihatnya, ini belum berakhir. Kami masih bisa mencapai (gelar) Liga Inggris karena masih ada lima pertandingan lagi dan masih banyak hal yang akan terjadi."
"Saya akan membayar banyak uang musim depan untuk berada di posisi ini, percayalah."
Chelsea juga berada dalam performa yang buruk menjelang pertandingan tersebut.
The Blues kalah dalam lima pertandingan sejak Frank Lampard menggantikan Graham Potter sebagai pelatih kepala sementara.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Metro.co.uk |
Komentar