Dalam sejarah keikutsertaan di SEA Games, Kamboja hanya satu kali lolos dari babak penyisihan grup yakni pada 2019.
Adapun pada SEA Games 2021 lalu, The Angkor Warriors hanya memenangi satu pertandingan di fase grup dan tersingkir lebih awal.
Sementara itu, Timnas U-22 Indonesia baru akan melakoni laga kedua di Grup A melawan Myanmar pada Kamis (4/5/2023).
Skuad Garuda Muda dipastikan akan menggusur posisi Kamboja dari puncak klasemen jika mampu meraih poin penuh.
Baca Juga: Hasil SEA Games 2023 - Gol Injury Time Filipina Paksa Kamboja Berbagi Poin
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Aryo Prihadi |
Sumber | : | khmertimeskh.com |
Komentar