Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026, Vietnam Merasa Spesial Bertemu Timnas Indonesia?

By Eko Isdiyanto - Jumat, 28 Juli 2023 | 08:37 WIB
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat (kiri), sedang mengoper bola dan dibayangi pemain timnas Vietnam bernama Nguyen Hoang Duc (kanan) dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat (kiri), sedang mengoper bola dan dibayangi pemain timnas Vietnam bernama Nguyen Hoang Duc (kanan) dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

Baca Juga: Tak Jadi Direkrut Persib, Kompatriot Shin Tae-yong Fokus Bangun Gurita Bisnis di Vietnam

"Di pertandingan pembuka sebagai tamu di Filipina pada 16 November, selang 5 hari giliran melakoni laga kandang pertama."

"Menjamu Irak pada 21 November," imbuh mereka.

Di sisi Timnas Indonesia jika lolos ke putaran kedua, dua lawan di Grup F ini bakal dijumpai saat tampil di fase grup Piala Asia 2023.

Irak dan Vietnam, momen ini sebenarnya menguntungkan karena Shin Tae-yong dapat melihat sejauh mana timnya berkembang dan bagaimana kekuatan lawan.

Baca Juga: Lawan Timnas U-24 Indonesia di Asian Games 2022 Sudah Diketahui, Indra Sjafri Mulai Bangun Pondasi Tim

Jadwal Kualifikasi Putaran Pertama Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Vs Brunei Darussalam (12 Oktober 2023)

Brunei Darussalam Vs Timnas Indonesia (17 Oktober 2023)

Jadwal Kualifikasi Putaran Kedua Piala Dunia 2026


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id, Thethao247.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X