Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga 1 - Kesulitan Saat Hadapi Persib, Pelatih Bali United Singgung Perubahan Drastis Maung Bandung

By M Hadi Fathoni - Jumat, 4 Agustus 2023 | 16:34 WIB
Suasana pertandingan pekan keenam Liga 1 2023-2024 antara Persib Bandung melawan Bali United.
INSTAGRAM.COM/BALIUTD
Suasana pertandingan pekan keenam Liga 1 2023-2024 antara Persib Bandung melawan Bali United.

"Dan kami berusaha lebih bertahan agar tidak kebobolan."

"Tim kami memiliki beberapa peluang untuk bisa cetak gol di babak pertama."

"Tapi, saya lihat strategi bertahan dari Persib juga bagus," lanjutnya.

Baca Juga: Awal Buruk Bojan Hodak di Persib Bandung, Mendingan Luis Milla dan Rene Alberts

Saat ini, eks pelatih Persija Jakarta itu mengatakan terkejut melihat perubahan permanan Persib.

Semangat Marc Klok dkk juga mendapat pujian darinya.

Secara taktik, ada satu perubahan yang dirasakan oleh Teco.

Ketka Luis Milla memimpin, Skuad Pangeran Biru lebih sering menggunakan formasi tiga bek seperti 3-4-3 atau 3-5-2.

Nah, di tangan Bojan Hodak Persib menggunakan formasi empat bek.

Di laga malam tadi, Hodak memakai formasi 4-1-3-2.

"Semangat para pemain mereka luar biasa dan buat kami harus bekerja keras."

Baca Juga: Jadwal Liga 1 - Usai Libas Persebaya, Persija Pede Bawa Pulang 3 Poin di Markas PSS Sleman

"Saya pikir satu poin hari ini cukup buat kami."

"Ya taktik ada bedanya. Luis Milla pakai tiga bek tengah."

"Sedangkan pelatih baru Bojan dia main sama empat bek tengah," tutup Teco.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X