Baca Juga: Asian Games 2022 - Skuad Beda Taiwan Berhasil Tahan Timnas U-24 Indonesia di Babak Pertama
"Menurut Quang Huy, kemungkinan ketiga tim Asia Tenggara ini tidak akan meraih kemenangan, khususnya Indonesia akan menuai kegagalan," imbuh mereka.
Timnas U-24 Indonesia masih menyisakan satu pertandingan di babak penyisihan grup melawan Korea Utara, pertandingan digelar pada Sabtu (24/9/2023).
Posisi Timnas U-24 Indonesia di tabel klasemen Grup F juga masih belum aman dan harus menanti hasil pertandingan antara Korea Utara melawan Kirgistan.
Korea Utara bakal memimpin klasemen jika mampu mengalahkan Kirgistan, sementara lawannya akan semakin terbenam di dasar klasemen.
Sementara Indonesia turun satu tangga di peringkat ke-2, meski Taiwan menang tetapi Indonesia unggul selisih gol.
Hasil imbang Korea Utara atau justru kalah melawan Kirgistan juga akan sangat memengaruhi posisi anak asuh Indra Sjafri.
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Soha.vn, SuperBall.id |
Komentar