Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Termasuk Bintang Klub Thailand, 3 Pemain Abroad Irak Terancam Didepak Jelang Lawan Timnas Indonesia

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 5 November 2023 | 21:51 WIB
Pelatih Timnas Irak, Jesús Casas (kanan), tengah memberikan instruksi kepada pemainnya Amir Al-Amari.
FACEBOOK/IFA
Pelatih Timnas Irak, Jesús Casas (kanan), tengah memberikan instruksi kepada pemainnya Amir Al-Amari.

Nasib Putros tak jauh berbeda dengan Masies Artien dengan peluangnya kian menipis seiring kembalinya Saad Natiq.

Kecemerlangan Ali Adnan di posisi bek tengah juga membuat sang pemain mungkin akan tersingkir dari skuad.

Apalagi Casas kemungkinan akan menggunakan bek muda untuk persiapan menghadapi Olimpiade Paris 2024.

Ahmad Allee

Masuknya Ahmad Allee dalam daftar skuad Irak di Jordan International Tournament dinilai sebagai sebuah kejutan.

Pasalnya, nama gelandang klub Prancis Rouen itu belum pernah masuk ke skuad Irak sebelumnya.

Pemain berusia 27 tahun itu saat ini harus bersaing dengan Osama Rashid yang bermain untuk klub Portugal Vizela.

Di posisi gelandang tengah, Casas sebelumnya telah memilih Amir Al-Ammari dan Amjad Attwan.

Ahmad Allee mungkin hanya akan didaftarkan ke skuad Irak jika ia mampu bermain di posisi lain.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : winwin.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X