Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala Dunia U-17 2023 - Meksiko Bermain Imbang Lawan 10 Pemain Venezuela

By Ragil Darmawan - Rabu, 15 November 2023 | 18:02 WIB
Striker Timnas U-17 Meksiko (nomor 9), Stephano Carrilo, melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas U-17 Venezuela di Piala Dunia U-17 2023.
TWITTER.COM/MISELECCIONMXEN
Striker Timnas U-17 Meksiko (nomor 9), Stephano Carrilo, melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas U-17 Venezuela di Piala Dunia U-17 2023.

SUPERBALL.ID - Timnas U-17 Meksiko dan Timnas U-17 Venezuela bertanding dalam pertandingan kedua fase Grup F Piala Dunia U-17 2023.

Duel kedua tim berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Rabu (15/11/2023) sore WIB.

Meksiko belum menorehkan poin di klasemen Grup F setelah takluk 1-3 menghadapi Jerman pada laga pertama.

Sedangkan Venezuela berhasil memimpin puncak klasemen berkat kemenangan 3-0 atas Selandia Baru.

Di atas kertas, Meksiko lebih diunggulkan daripada Venezuela.

Pasalnya, Meksiko merupakan tim yang berpengalaman dan pernah dua kali juara yaitu pada edisi 2005 dan 2011.

Sementara bagi Venezuela, tahun ini adalah penampilan kedua mereka di Piala Dunia U-17.

Baca Juga: 10 Pemain Bintang yang Wajib Diwaspadai di Piala Dunia U-17 2023

JALANNYA PERTANDINGAN

Venezuela bermain sangat agresif sejak wasit meniup peluit tanda dimulainya pertandingan.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X