Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jahatnya Manajer Cantik Thailand Di Balik Pemecatan Mano Polking

By Eko Isdiyanto - Jumat, 24 November 2023 | 12:42 WIB
Manajer timnas Thailand, Madam Pang, ketika menemani timnya bertanding pada Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Desember 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Manajer timnas Thailand, Madam Pang, ketika menemani timnya bertanding pada Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Desember 2022.

Baca Juga: Piala Asia U-23 2024 - Masuk Grup Neraka, Suara Lantang Shin Tae-yong Malah Bikin Timnas U-23 Indonesia Diremehkan

Menariknya Madam Pang juga disebut akan mengeluarkan dana pribadi untuk membayar kompensasi pemecatan terhadap Mano Polking.

"Madam Pang dikritik banyak para penggemar yang menyebut bahwa pengumuman pemecatan Mano Polking oleh Madam Pang adalah penyalahgunaan kekuasaan," tulis Khaosod lagi.

"Dia melakukan tugas yang bukan tugasnya.

"Namun setelah penelitian, kami menemukan fakta jika Madam Pang meminta Federasi Sepak Bola Thailand sebelumnya dan mendapat persetujuan pergantian pelatih.

Baca Juga: Teori Ngaco Media Vietnam: PSSI Rekrut Jose Mourinho Gantikan Shin Tae-yong!

"Setelah pertandingan Thailand vs Singapura berakhir pada 21 November.

"Anggota senior Federasi Sepak Bola Thailand mengumumkan bahwa mereka akan mendengarkan pertimbangan Madam Pang.

"Dia mempunyai kewenangan penuh untuk memutuskan pemecatan Mano Polking. Sedangkan untuk biaya pelepasan kontrak, akan ditanggung oleh Madam Pang sendiri." imbuhnya.

Saat ini Federasi Thailand sedang dalam masa transisi kepemimpinan hingga masa jabatan baru dimulai pada Februari mendatang.


Editor : Eko Isdiyanto
Sumber : SuperBall.id, khaosod.co.th

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X