Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala Asia 2023 - Tantang Jepang, Pelatih Vietnam dan Shin Tae-yong Punya Rencana Serupa

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 14 Januari 2024 | 09:17 WIB
Shin Tae-yong (kanan) dan Philippe Troussier.
THETHAO247.VN, PSSI.ORG
Shin Tae-yong (kanan) dan Philippe Troussier.

"Dengan pengalaman kerja saya, saya memahami sepak bola Jepang dengan cukup baik," kata Troussier.

"Mereka adalah kandidat teratas untuk menjuarai turnamen."

"Hampir semua pemain Jepang bermain untuk tim-tim top Eropa."

"Performa Jepang sangat baik, hanya kalah satu kali di pertandingan resmi sejak Piala Dunia 2022 hingga saat ini."

"Faktor pertama yang menciptakan kesuksesan sepak bola Jepang adalah kekuatan kolektif."

"20 tahun yang lalu ketika saya bekerja di negara itu, banyak orang bertanya kepada saya siapa pemain Jepang itu dan apa level mereka."

"Saat itu, untuk membantu sepak bola Jepang menang, saya selalu membangkitkan semangat kolektif,” tambahnya.

Meski menyadari Jepang merupakan tim kuat, Troussier berencana memberikan sebuah kejutan di laga nanti.

Baca Juga: 6 Tim Peserta Piala Asia 2023 Punya Pemain Naturalisasi Lebih Banyak dari Timnas Indonesia

"Saya yakin jika Vietnam ingin meraih hasil positif, para pemain harus melakukan upaya lebih dari 100 persen."


Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : sports442.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X