Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Asia 2023 Pecahkan Rekor Jumlah Penonton Terbanyak, Lampaui Catatan Dua Dekade Silam

By Dwi Aryo Prihadi - Rabu, 31 Januari 2024 | 09:39 WIB
Penonton membludak di pertandingan babak 16 besar Piala Asia 2023 antara tuan rumah Qatar dan Palestina.
BHARIAN.COM.MY
Penonton membludak di pertandingan babak 16 besar Piala Asia 2023 antara tuan rumah Qatar dan Palestina.

Piala Asia 2023 kini berada di urutan kedua dalam grafik rata-rata kehadiran dengan 26,672 penggemar datang untuk menonton setiap pertandingan.

Setelah 40 pertandingan, Piala Asia 2023 juga baru-baru ini melampaui 1,5 miliar keterlibatan digital.

Sebelumnya, Piala Asia 2023 juga mencetak rekor penonton terbanyak di pertandingan pembuka Piala Asia.

Rekor itu tercipta setelah 82.490 penonton hadir ketika Qatar mengalahkan Lebanon 3-0 di Stadion Lusail pada 12 Januari lalu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Bharian.com.my

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Close Ads X