"Persiapan apa yang kita berikan kepada pemain, pemain memberikan penalti kepada lawan."
“Mungkin sebagian orang menganggap penalti itu sepele."
"Tapi penalti itu membuat kami membiarkan lawan mencetak gol dengan mudah,” ucap Azlan menambahkan.
Malaysia saat ini bertengger di posisi ketiga Grup D tanpa meraih poin, hanya unggul selisih gol atas Kuwait.
Harimau Muda memiliki satu kesempatan lagi untuk memperbaiki kesalahan agar tidak pulang dengan tangan hampa.
Mukhairi Ajmal akan melakoni laga terakhir di fase grup melawan Kuwait pada Selasa (23/4/2024).
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Bharian.com.my |
Komentar