Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Sah! Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Ketiga Usai Libas Filipina

By M Hadi Fathoni - Selasa, 11 Juni 2024 | 21:33 WIB
Rizky Ridho sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Rizky Ridho sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

SUPERBALL.ID - Skuad Garuda sukses mengamankan tiket menuju putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia usai menaklukkan The Azkals.

Pertandingan antara Timnas Idnonesia melawan Timnas Filipina berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (11/6/2024) malam WIB.

Tim Merah-Putih berhasil memenangi laga ini dengan skor 2-0.

Satu gol milik Indonesia dilesakkan oleh Thom Haye pada menit ke-32' dan Rizky Ridho (56').

JALANNYA PERTANDINGAN

Timnas Indonesia langsung tampil menyerang sejak menit awal dari sisi kiri lapangan sejak menit awal.

Indonesia hampir mendapat gol pertama mereka lewat tandukan Marselino Ferdinan pada menit ke-8.

Sayangnya, tandukan tersebut masih bisa diselamatkan oleh Kevin Ray Mendoza.

Meski begitu, tim besutan Shin Tae-yong tetap tampil menyerang.

Baca Juga: Reaksi Media Vietnam Lihat Gol Thom Haye, Gol Super dari Produk Super


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X