Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Vietnam Takut Prestasinya Disamai Timnas Indonesia

By M Hadi Fathoni - Jumat, 14 Juni 2024 | 14:56 WIB
Thom Haye sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024). Indonesia menang 2-0 atas Filipina dan memastikan l
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Thom Haye sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024). Indonesia menang 2-0 atas Filipina dan memastikan l

Selain itu, Golden Star Warriors juga sukses menahan imbang Jepang pada laga terakhir Grup B.

"Pada tahun 2022, pelatih Park Hang-seo dan timnya mencatat sejarah itu dengan mengalahkan China 3-1 di My Dinh Stadium," lanjut laporan tersebut.

Kini, Timnas Indonesia memiliki kesempatan untuk menyamai atau bahkan melewati pencapaian tersebut.

Menurut media Vietnam itu, tim Merah-Putih memiliki kans yang cukup besar untuk menyamai atau melewati prestasi timnas mereka.

Hal itu dikarenakan kedalaman skuad Garuda yang saat ini semakin kuat dengan banyaknya pemain keturunan yang datang.

Baru-baru ini, ada nama Calvin Verdonk yang bergabung ke dalam skuad Garuda.

Nantinya, mungkin ada dua pemain lagi yang berkesempatan untuk membela Garuda.

Keduanya adalah Maarten Paes yang berposisi kiper dan penyerang Jens Raven.

"Dalam waktu dekat, tim Indonesia yang memiliki banyak pemain naturalisasi mungkin saja bisa melampaui prestasi Vietnam asuhan Park Hang-seo," tutup laporan tersebut.

Baca Juga: Sepekan Jelang ASEAN Cup U-16, Eks Asisten Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U-16 Indonesia, Sudah Siap?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Soha.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X