Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

EURO 2024 - Hilangnya Eks Gelandang Man United Jadi Alasan Kylian Mbappe Mandul bersama Timnas Prancis?

By M Hadi Fathoni - Jumat, 5 Juli 2024 | 22:02 WIB
Kapten Timnas Prancis, Kylian Mbappe, mengenakan topeng akibat cedera hidung yang didapatnya pada laga melawan Austria.
TWITTER.COM/MADRIDXTRA
Kapten Timnas Prancis, Kylian Mbappe, mengenakan topeng akibat cedera hidung yang didapatnya pada laga melawan Austria.

Dirinya percaya, umpan-umpan yang berasal dari Pogba akan selalu sampai di kakinya.

"Misalnya, di lini tengah (dahulu) kami memiliki Paul Pogba."

"Dengan dia, anda perlu menundukkan kepala, berlari, membuat keputusan, dan anda tahu bahwa bola akan sampai di kaki anda," pungkasnya.

Sayangnya, hal tersebut tak dapat lagi dirasakan oleh Mbappe.

Hal itu dikarenakan, sang gelandang berusia 31 tahun tengah dihukum tak boleh berpartisipasi di dunia sepak bola selama empat tahun.

Hukuman itu diberikan usai Pogba gagal lolos dari serangkaian tes doping pada 2023 lalu.

Kini, pemain yang masih berseragam Juventus tersebut tengah mengajukan banding ke Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS).

Ia ingin hukumannya dicabut atau setidaknya diringankan.

Baca Juga: EURO 2024 - Man United Dituduh Tak Menghormati Cristiano Ronaldo Usai Kegagalan Penalti Lawan Slovenia

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Goal International

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X