Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kylian Mbappe Melempem di Euro 2024, Pelatih Prancis Ungkap Masalah yang Dialami Bintang Baru Real Madrid

By M Hadi Fathoni - Minggu, 7 Juli 2024 | 11:11 WIB
Aksi Kylian Mbappe saat Prancis bermain imbang 1-1 dengan Polandia pada penyisihan grup EURO 2024.
OZAN KOSE / AFP
Aksi Kylian Mbappe saat Prancis bermain imbang 1-1 dengan Polandia pada penyisihan grup EURO 2024.

Tak hanya masalah hidung, Mbappe ternyata memiliki satu masalah lainnya.

Menurut Deschamps, bomber 26 tahun tersebut memiliki masalah pada bagian punggungnya.

Pelatih 55 tahun tersebut juga meyakini bahwa pemain kesayangannya itu sangag merasa kelelahan.

Keadaan tersebut lah yang membuat Mbappe gagal bersinar di Euro kali ini.

"Ditambah lagi dia memiliki masalah punggung dan cedera hidung," lanjutnya.

"Dia tahu, dia tidak dalam performa terbaik."

"Dan dengan semua upaya yang dia lakukan, dia sebenarnya sangat lelah," pungkasnya.

Kendati begitu, Mbappe masih memiliki waktu untuk menunjukkan tajinya.

Timnas Prancis saat ini dipastikan lolos ke babak semifinal.

Baca Juga: EURO 2024 - Legenda Arsenal Kecam Aturan UEFA Usai Kemenangan Dramatis Spanyol atas Jerman

Mereka akan berhadapan dengan Timnas Spanyol pada laga penting tersebut.

Duel itu akan berlangsung di Allianz Arena, Muenchen, pada Rabu (10/7/2024) pukul 02.00 dini hari WIB.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Antaranews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X