Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiba di Korea Selatan Tanpa Sosok Welber Jardim dan Jens Raven, Timnas U-20 Indonesia Siap Hadapi Argentina

By M Hadi Fathoni - Kamis, 22 Agustus 2024 | 19:30 WIB
Selebrasi penyerang timnas U-20 Indonesia, Jens Raven usai mencetak gol ke gawang timnas U-19 Timor Leste di ASEAN Cup U-19 2024.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM
Selebrasi penyerang timnas U-20 Indonesia, Jens Raven usai mencetak gol ke gawang timnas U-19 Timor Leste di ASEAN Cup U-19 2024.

Menurutnya, turnamen mini di Korsel tersebut sangat berguna untuk membentuk mental pemain.

Para pemain dirasa harus memiliki mental setebal baja untuk bisa tampil gahar di Kualifikasi Piala Asia 2025 nanti.

"Turnamen ini untuk mengasah mental para pemain agar lebih siap saat bertanding di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025," kata Erick, dikutip SuperBall.id dari laman resmi PSSI.

Di lain sisi, Garuda Nusantara harus rela tidak diperkuat oleh dua penggawa pada kesempatan kali ini.

Nama Welber Jardim dan Jens Raven tidak tersedia pada turnamen uji coba ini.

Kemungkinan besar, kedua pemain tersebut tidak diberi izin oleh klub masing-masing untuk bergabung ke timnas U-20.

Mungkin, keduanya baru akan dilepas ketika babak kualifikasi berlangsung nanti.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X