Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daftar 26 Pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 29 Agustus 2024 | 09:57 WIB
Skuad Timnas Indonesia berfoto  di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (21/3/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuad Timnas Indonesia berfoto di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (21/3/2024).

Oleh karena itu, Paes baru bisa tampil pada pertandingan kedua kala Indonesia menghadapi Timnas Australia.

Hal yang sama juga dialami oleh bek Wolverhampthon Wanderers Justin Hubner.

Bedanya, Justin harus absen pada laga melawan Arab Saudi karena terkena akumulasi kartu pada pertandingan putaran kedua.

Baca Juga: Update Piala AFF, Vietnam Langsung Halu Usai Dapat Jadwal Idaman Versus Timnas Indonesia

Justin baru akan tampil di pertandingan kedua melawan Australia setelah menjalani skorsing satu pertandingan.

Dari 26 nama, tercatat ada 13 pemain yang saat ini bermain di Eropa (tidak termasuk Thom Haye yang belum mendapat klub baru).

Salah satunya adalah Jay Idzes yang baru saja mengukir sejarah sebagai pemain Indonesia pertama yang tampil di Liga Italia.

Adapun skuad Timnas Indonesia saat ini memiliki rata-rata usia 23,69 tahun dan nilai pasar mencapai 16,75 juta euro.

Menurut jadwal, Timnas Indonesia akan menghadapi Timnas Arab Saudi pada 5 September.

Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.


Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Instagram.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X