Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fakhri Husaini Tantang PSSI Usai Klaim Temukan Sumber Pemain Muda Potensial Timnas Indonesia

By Eko Isdiyanto - Jumat, 20 September 2024 | 13:33 WIB
Pelatih tim PON Jawa Timur, Fakhri Husaini, senggol Timnas Indonesia usai raih medali emas PON 2024.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih tim PON Jawa Timur, Fakhri Husaini, senggol Timnas Indonesia usai raih medali emas PON 2024.

Satu pesan cukup menohok bahkan pernah ia sampaikan ketika Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17 2023.

Fakhri meminta fan Timnas Indonesia tidak terlalu berlebihan dalam memuji pemain naturalisasi karena akan menyakiti pemain lainnya.

"Pesan saya tidak perlu berlebihan memberikan pujian kepada pemain naturalisasi."

"Karena tanpa disadari pujian yang berlebihan itu bisa menyakiti pemain lokal kita,"

"Ketika pujian yang berlebihan ini disampaikan, seolah-olah keberhasilan timnas saat ini hanya karena mereka (pemain naturalisasi)," kata Fakhri Husaini.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Eko Isdiyanto
Sumber : SuperBall.id, Antaranews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X