Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Keturunan Bikin Timnas Indonesia Ditakuti, Pelatih Bahrain dan China Kompak Mengakui

By Eko Isdiyanto - Senin, 7 Oktober 2024 | 17:30 WIB
Pelatih Bahrain dan China kompak tak mau anggap remeh Timnas Indonesia.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Bahrain dan China kompak tak mau anggap remeh Timnas Indonesia.

"Sementara tim Indonesia melakukan naturalisasi besar-besaran, tidak bisa kita anggap enteng," kata Ivankovic.

Shin Tae-yong memanggil 27 pemain untuk memperkuat Timnas Indonesia dalam lanjutan fase Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Sebanyak 13 nama yang dipanggil merupakan pemain keturunan dan mayoritas pemain berkarier di Eropa.

Menarik dinantikan hasil pertandingan nanti seperti apa, akankah kejutan Timnas Indonesia kembali berlanjut?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Eko Isdiyanto
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X