Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Warganet Murka Timnas Indonesia Dicurangi, Instagram Federasi Bahrain Dipenuhi Komentar Emoji Uang dan Badut

By M Hadi Fathoni - Jumat, 11 Oktober 2024 | 09:00 WIB
Timnas Indonesia Vs Bahrain dalam laga ketiga Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Bahrain National Stadium, Riffa, Kamis (10/10/2024).
PSSI
Timnas Indonesia Vs Bahrain dalam laga ketiga Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Bahrain National Stadium, Riffa, Kamis (10/10/2024).

SUPERBALL.ID - Federasi Sepak Bola Bahrain (BFA), langsung membatasi kolom komentar Instagram resmi mereka usai laga kontra Timnas Indonesia.

Tim asal Asia Barat tersebut sukses membuat warganet Indonesia murka.

Kemurkaan para wawarganet memuncak usai laga ketiga Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Timnas Indonesia memainkan laga tandang mereka di markas Timnas Bahrain.

Duel yang berlangsung di Bahrain National Stadium, Riffa, Kamis (10/10/2024) itu berakhir seri dengan skor 2-2.

Gol milik Skuad Garuda dilesakkan oleh Ragnar Oratmangoen pada menit ke-45+3' dan Rafaels Struick (74').

Sementara dua gol dari pihak lawan disumbangkan oleh Mohamed Marhoon pada menit ke-15' dan 90+9'.

Sayangnya, laga ini diwarnai dengan keputusan nyeleneh wasit asal Oman, yakni Ahmed Abu Bakar Al Kaf.

Pengadil lapangan tersebut turut memancing amarah dari warganet Indonesia usai mengesahkan gol kontroversial Mahroon di penghujung laga.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Dibantu Wasit, Kontroversi Bahrain Gagalkan Kemenangan Timnas Indonesia


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X