Sementara itu, Bayer Leverkusen juga dikabarkan dalam ancang-ancang merekrut pengganti Alonso, Sebastian Hoeness jadi targetnya.
Bos Stuttgart dan asistennya, Sandro Wagner, disebut-sebut sebagai pengganti potensial Alonso dan timnya di Leverkusen.
Lantas, kemana Alonso bakal berlabuh? Menarik dinantikan lebih lanjut, era baru sepak bola akan segera dimulai.
Setelah Juergen Klopp meninggalkan Liverpool, Pep Guardiola sedang mengalami masa sulit di Man City, karier Alonso jadi lembaran baru.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Eurosports, SuperBall.id |
Komentar