Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Timnas Indonesia, Media Arab Sebut 6 Tim yang Berpotensi Jadi Debutan di Piala Dunia 2026

By Dwi Aryo Prihadi - Rabu, 20 November 2024 | 16:37 WIB
Lolosnya timnas Yordania membuat Komposisi semifinalis Piala Asia 2023 membuka skenario lahirnya hanya satu calon juara baru.
TWITTER.COM/AFCASIANCUP
Lolosnya timnas Yordania membuat Komposisi semifinalis Piala Asia 2023 membuka skenario lahirnya hanya satu calon juara baru.

Dengan hadirnya pemain-pemain tenar seperti Yves Bissouma dan Cheikh Doucure, peluang Mali ke Piala Dunia semakin besar.

Uzbekistan

Uzbekistan muncul sebagai tim yang berpotensi membuat kejutan karena menempati posisi kedua di Grup A Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Dengan bertambahnya alokasi Asia menjadi delapan tim, Uzbekistan dinilai memiliki peluang tampil di Piala Dunia 2026 untuk kali pertama.

Yordania

Seperti halnya Uzbekistan, Yordania juga menempati peringkat kedua di Grup B Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Mengingat lemahnya persaingan di grup tersebut, runner-up Piala Asia 2023 itu punya peluang besar lolos ke Piala Dunia.

Burkina Faso

Burkina Faso memiliki prestasi mentereng di Piala Afrika dengan mencapai babak semifinal pada edisi 2017 dan 2019.

Meski tertinggal dari Mesir dan Guinea-Bissau di Grup A babak kualifikasi, Burkina Faso dianggap punya potensi lolos.

Terlebih, Burkina Faso memiliki sejumlah pemain berbakat seperti Edmond Tapsoba dan Bertrand Traore.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Annahar.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X