Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ruben Amorim Pusing Usai Telan Kekalahan Kedua, Banyak yang Harus Diubah di Manchester United

By M Hadi Fathoni - Minggu, 8 Desember 2024 | 15:05 WIB
Pelatih baru Manchester United, Ruben Amorim, sudah meminta 2 hal penting bagi anak asuhnya ketika menghadapi Arsenal.
X.COM/MUFCDH
Pelatih baru Manchester United, Ruben Amorim, sudah meminta 2 hal penting bagi anak asuhnya ketika menghadapi Arsenal.

SUPERBALL.ID - Ruben Amorim mengatakan bahwa Manchester United harus banyak berubah untuk meraih hasil positif di setiap pertandingan.

Pelatih asal Portugal itu kembali harus menelan pil pahit di ajang Liga Inggris 2024/2025.

Sebelumnya, Setan Merah harus takluk di tangan Arsenal pada pekan ke-14 lalu.

Di laga tersebut, anak asuh Amorim bertekuk lutut di hadapan The Gunners dengan skor 0-2.

Hasil yang diterima Man United tersebut nyatanya tak kunjung membaik.

Bruno Fernandes dkk kembali menuai hasil buruk pada laga pekan ke-15 musim ini.

Malam tadi, Manchester United menjamu tamunya yakni Nottingham Forest.

Duel tersebut berlangsung di Old Trafford Stadium, Manchester, Minggu (8/12/2024) dini hari WIB.

Sayangnya, MU harus mengakui keunggulan The Garibaldis dengan skor 2-3.

Baca Juga: Ditendang Man United, Van Nistelrooy Cetak Rekor Langka di Premier League


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Manutd.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X