Sebelumnya, The Golden Star Warriors mengalami masa-masa kelam pasca ditinggal Park Hang-seo.
Philippe Troussier yang ditunjuk sebagai pengganti tak mampu mengangkat derajat salah satu raksasa ASEAN tersebut.
"Xuan Son belum berhenti di sini, kehebatan Xuan Son masih ada di depan."
"Ini hanyalah langkah pembuka. Kita bisa berharap dirinya bersinar ketika kita bertemu lawan dengan level tinggi," pungkasnya.
Di babak semifinal nanti, Timnas Vietnam akan bersua dengan Timnas Singapura dalam dua leg.
Laga pertama akan berlangsung di Jalan Besar Stadium, Singapura, pada Kamis (26/12/2024) mendatang.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | M Hadi Fathoni |
Sumber | : | Soha.vn |
Komentar