Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bomber Naturalisasi Asal Brasil Tebar Pesona di ASEAN Cup 2024, Vietnam Segera Bangkit dari Keterpurukan

By M Hadi Fathoni - Senin, 23 Desember 2024 | 12:22 WIB
Selebrasi striker naturalisasi Timnas Vietnam Rafaelson usai mencetak gol ke gawang Myanmar di laga debutnya.
VFF.ORG.VN
Selebrasi striker naturalisasi Timnas Vietnam Rafaelson usai mencetak gol ke gawang Myanmar di laga debutnya.

Sebelumnya, The Golden Star Warriors mengalami masa-masa kelam pasca ditinggal Park Hang-seo.

Philippe Troussier yang ditunjuk sebagai pengganti tak mampu mengangkat derajat salah satu raksasa ASEAN tersebut.

"Xuan Son belum berhenti di sini, kehebatan Xuan Son masih ada di depan."

"Ini hanyalah langkah pembuka. Kita bisa berharap dirinya bersinar ketika kita bertemu lawan dengan level tinggi," pungkasnya.

Di babak semifinal nanti, Timnas Vietnam akan bersua dengan Timnas Singapura dalam dua leg.

Laga pertama akan berlangsung di Jalan Besar Stadium, Singapura, pada Kamis (26/12/2024) mendatang.

Baca Juga: ASEAN Cup 2024 - Pelatih Myanmar Sebut Cuma Thailand yang Bisa Saingi Vietnam, Begitu Juga Sebaliknya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Soha.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X