Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ogah Sinis, Patrick Kluivert Sanjung Pemain Lokal Sebagai Jantung Timnas Indonesia

By Eko Isdiyanto - Minggu, 12 Januari 2025 | 22:34 WIB
Pelatih baru timnas Indonesia, Patrick Kluivert, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Mulia, Jakarta pada Minggu (12/1/2025).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih baru timnas Indonesia, Patrick Kluivert, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Mulia, Jakarta pada Minggu (12/1/2025).

Hal ini menarik, para pemain dalam negeri khususnya yang bermain di Liga 1 tentu mendapat kesempatan mempromosikan diri mereka.

Jika memang Kluivert ingin turun langsung memantau para pemain, itu artinya ia akan berada dalam suatu pertandingan di Liga 1 musim ini.

Bukan tak mungkin jika para pemain yang sebelumnya tak dilirik Shin Tae-yong akan menarik perhatian Kluivert.

Menarik dinantikan sesumbar Kluivert ini, akankah segera dilakukan atau hanya pencitraan di depan wartawan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Eko Isdiyanto
Sumber : BolaSport.com, SuperBall.id
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Close Ads X