Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dilibas Habis Australia, Timnas Indonesia Diminta Lupakan Tiket Otomatis ke Piala Dunia 2026

By M Hadi Fathoni - Sabtu, 22 Maret 2025 | 09:21 WIB
Suasana laga Australia vs Timnas Indonesia dalam matchday ketujuh Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Sydney Football Stadium, Kamis (20/3/2025)
PSSI
Suasana laga Australia vs Timnas Indonesia dalam matchday ketujuh Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Sydney Football Stadium, Kamis (20/3/2025)

Sementara tim besutan Patrick Kluivert masih harus berhadapan dengan tim seperti Bahrain, China, dan Jepang.

Jelas pertandingan-pertandingan itu tidak bisa diprediksi.

"Lupakan pelung lolos secara langsung," kata Bung Kus, dikutip SuperBall.id dari Antara News.

"Australia akan mendampingi Jepang ke Piala Dunia sebagai runner up grup," pungkasnya.

Di lain sisi, kesempatan lolos ke Piala Dunia sebenarnya masih ada.

Sandy Walsh dkk masih bisa mengamankan posisi ketiga atau keempat Grup C untuk lolos ke putaran keempat kualifikasi.

Baca Juga: Media Belanda: 10 Pemain Naturalisasi Diturunkan, Timnas Indonesia Tetap Tak Bisa Menang

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Antaranews.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X