Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pertama kali Asnawi menjajal posisi ini adalah saat skuat Garuda Nusantara menggelar laga uji coba melawan Persis Solo pada 27 Mei 2018.
Sayangnya, pada saat itu ia masih mengalami beberapa kendala.
(Baca Juga: Timnas U-19 Indonesia Puncaki Klasemen Grup A Piala AFF, Begini Rapor Indra Sjafri)
Satu di antara kendalanya membutuhkan stamina lebih dari posisi lain karena posisi full back mengharuskan mobilitas untuk bertahan dan membantu serangan.
"Sebenarnya saya siap diposisikan mana saja bila memang dibutuhkan."
"Tapi tidak langsung bisa karena susahnya kita harus punya stamina lebih karena butuh mobilitas," jelasnya.
A post shared by SuperBall.id (@superballid) on