Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mata-mata dari Thailand Hadir di Laga Timnas U-22 Indonesia Kontra Myanmar

By BolaSport - Selasa, 19 Februari 2019 | 22:02 WIB
Timnas U-22 Indonesia menghadapi Timnas U-22 Myanmar pada laga pertama Grup B Piala AFF U-22 2019 di Stadion Olimpiade, Phnom Penh, Kamboja, Senin (18/2/2109). (ASEANFOOTBALL.ORG)

Gama juga mengakui kedua tim tersebut lebih kuat dibandingkan yang lain.

"Kedua tim adalah tim yang kuat, bermain dengan agresif, jadi saya harus mempersiapkan untuk melawan mereka (Indonesia atau Myanmar) dengan baik, ujarnya menambahkan.

Timnas U-22 Thailand hampir dipastikan melaju ke babak semifinal Piala AFF U-22 setelah berhasil mengalahkan Filipina dengan skor 3-0 pada pertandingan kedua.

Baca Juga : Piala AFF U-22 - Sektor Keropos Malaysia yang Bisa Dieksplorasi Timnas U-22 Indonesia

Gol kemenangan Thailand masing-masing dicetak oleh Jaroensak Wonggorn, Jedsadakorn Kowngam, serta Saringkan Promsupa.

Berkat kemenangan tersebut Thailand saat ini mengumpulkan 6 poin dari dua pertandingan dan hampir dipastikan melaju ke babak semifinal.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P