Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Bacary Sagna Kecam Ucapan Kontroversial Eks Kapten Arsenal Cesc Fabregas
Artinya pemain lain bisa mempunyai kesempatan untuk masuk dalam 23 pemain timnas Spnyol yang dipilih mantan pelatih Barcelona tersebut.
"Perubahan tanggal akan mempengaruhi para pemain muda karena mereka akan memiliki lebih banyak waktu. Keinginan saya adalah untuk memenangkan Kejuaraan Eropa dan saya melihat Spanyol mampu melakukan itu."
"Ada hal-hal positif tentang penundaan Kejuaraan Eropa karena kami akan memiliki lebih banyak waktu untuk mempersiapkan dan para pemain muda akan dapat mengembangkan lebih banyak," katanya.