Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Man United Kenang Kejadian Tragis Tepat Hari Ini, 6 Februari
Akan tetapi, Atletico Madrid kemungkinan akan menuntut biaya besar mengingat potensi dan usianya yang masih muda.
Sebagai salah satu klub terkaya di planet ini, United tentu memiliki kekuatan finansial yang cukup untuk mencapai kesepakatan.
Ketika United menunjuk Ralf Rangnick sebagai pelatih sementara, muncul rumor yang menyatakan bahwa Werner akan menjadi target transfer untuk pelatih berusia 63 tahun itu.
Laporan mengatakan bahwa ada kemungkinan Manchester United akan mencoba mencapai kesepakatan untuk merekrut Werner.
Mereka juga memiliki hubungan yang baik dengan Chelsea soal transfer pemain setelah mendatangkan Juan Mata dan Nemanja Matic dalam beberapa tahun terakhir.
Werner mengalami masalah dalam hal konsistensi di Chelsea musim ini, baru mencetak 6 gol dalam 20 penampilan di semua kompetisi.
Baca Juga: Man United Tertarik Datangkan Target Dua Klub London sebagai Pengganti Cristiano Ronaldo