Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Latihan Perdana Timnas U-23 Malaysia Hanya Dihadiri 5 Orang! Kok Bisa?
Sebelum pertandingan melawan Andong University, Irfan Jaya mengaku kondisi tim sudah semakin baik.
"Alhamdulillah kondisi semakin baik ya, kemarin kami baru sampai, lanjut latihan, sorenya kondisi makin baik. Tadi kami ada latihan joging di jalan, lalu sorenya ada latihan shadow," ujar Irfan.
Baca Juga: Park Hang-seo Siapkan Rencana Khusus untuk Timnas U-23 Vietnam di SEA Games 2021