Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sosok Yusuf juga menyenangkan, dia sudah bisa beradaptasi dengan tim dan bergaul.
"Dia pun cukup bersahabat."
Menurut Maman, timnya sudah siap untuk melawan Persis Solo pada Minggu (31/7/2022).
Pelatih sudah menyiapkan evaluasi agar kejadian pada pekan pertama tidak terulang lagi.
"Pelatih meminta kami fokus dengan tim sendiri.
"Pelatih melakukan evaluasi dari hasil minggu lalu dan kami sudah melakukan perbaikan."
Secara Khusus, skuad Persija akan mempelajari permainan dari Persis Solo.
"Untuk pertandingan melawan Persis, kami akan mempelajari tim lawan bagaimana mereka akan bermain."
Maman memastikan Persija Jakarta bakal bermain maksimal.