Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

SEA Games 2023 - Jelang Laga Kedua, Keuntungan Besar Ini Bisa Bawa Timnas U-22 Indonesia Kalahkan Myanmar

By M Hadi Fathoni - Selasa, 2 Mei 2023 | 15:51 WIB
Pemain timnas U-22 Indonesia, Beckham Putra Nugraha (tengah), sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Tentunya ini keuntungan buat kita, karena Myanmar hanya istirahat satu hari," jelasnya.

Untuk saat ini, kondisi timnas menurut Beckham sangat baik.

Beberapa waktu lalu, penggawa Persib Bandung tersebut menjelaskan bahwa mereka melakukan latihan pemulihan.

Baca Juga: SEA Games 2023 - Vietnam Tampil Kurang Ganas di Laga Perdana, Taktik Philippe Troussier Dinilai Aneh

Pemain berusia 21 tahun tersebut pun menjelaskan bahwa pelatih Indra Sjafri telah mempersiapkan timnya dengan baik jelang laga melawan Myanmar.

"Jadi ini keuntungan yang besar untuk kita memanfaatkan kesempatan itu, semoga kita bisa mendapat kemenangan itu untuk Timnas Indonesia."

"Kondisi semua aman sangat bagus, kemarin kita lakukan recovery training dan mulai kembali persiapan lawan Myanmar."

"Kita harus mempersiapkan sebaik mungkin dan semoga bisa berjalan dengan baik," tutupnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P