Harapan Bomber Muda Persita Usai Cetak Gol Perdana di Liga 1: Ngebet Diajak Shin Tae-yong Bela Timnas U-23 Indonesia

By M Hadi Fathoni - Selasa, 25 Juli 2023 | 14:09 WIB
Esal Sahrul Muhrom melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan keempat Liga 1 2023 antara Persita versus Persija di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Sabtu (22/7/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Pasalnya, saat ini banyak pemain seumurannya yang jauh lebih baik dalam hal permainan.

"Mudah-mudahan saja pelatih Timnas U-23 Indonesia bisa memanggil saya," kata Esal.

"Tapi, saya pikir ini akan sulit karena banyak pemain-pemain muda di Indonesia yang bagus-bagus," lanjutnya.

Baca Juga: Indra Sjafri Kejar Pemain Abroad untuk Asian Games 2022, Caranya Gimana?

Lebih lanjut, bomber 21 tahun itu mengaku senang dengan adanya regulasi pemain U-23 di klub-klub Liga 1 musim ini."

Hal itu dirasa bisa membantu Esal untuk mencapai mimpinya menuju Timnas U-23 Indonesia.

"Saya senang dengan regulasi ini. Ya, semoga saja pelatih Timnas U-23 Indonesia bisa melihat dan saya ikut terpilih," tutupnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)