Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ogah Disalahin Usai Timnas Thailand Dibantai, Alibi Polking: Pemain Masih Hijau

By Eko Isdiyanto - Jumat, 13 Oktober 2023 | 10:57 WIB
Pelatih Timnas Thailand, Alexandre Polking. (SOHA.VN)

Baca Juga: Shin Tae-yong Dilanda Kegelisahan Usai Timnas Indonesia Hancurkan Brunei

"Ini adalah pertandingan penting untuk dipelajari para pemain," ucap Mano Polking seperti dikutip dari TheThao247.vn.

"Georgia adalah tim yang kuat."

"Kami berbicara sebelum pertandingan bahwa Georgia akan bermain cepat dan menjadi tim yang bagus."

"Kami membuat banyak kesalahan di babak pertama, termasuk penalti."

Baca Juga: FIFA Matchday - Kapten Korea Selatan Son Heung-min Beri Kabar Buruk untuk Vietnam

"Kami berharap bisa tampil lebih baik, tapi ternyata seperti ini."

"Banyak pemain yang kami panggil kali ini mendapat kesempatan bermain untuk pertama kalinya bersama timnas."

"Ada banyak pemain baru."

"Hasilnya seperti ini, tapi saya rasa saya tidak perlu menyalahkan pemain saya. Hari ini, semua orang mencoba yang terbaik."