Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Kepada Media Thailand, Park Hang-seo Ungkap Kunci Sukses Bersama Vietnam
Akan tetapi juga bagaimana orang-orang Indonesia memperlakukan mereka, ia pun sempat mengucap syukur atas itu.
Menurut Bagayoko, keramahan orang Indonesia sangat terbukti lewat sikap tolong menolong yang diberikan, bahkan di saat mereka tidak meminta lebih dulu.
Hal itu dialami Bagayoko ketika berada di Surakarta (Solo) dan Surabaya, dua venue yang memang lebih sering digunakan Timnas U-17 Mali.
"Alhamdulillah. Saya mengapresiasi semua kebaikan warga Indonesia," ujar Kadiatou Bagayoko.
"Saya tidak perlu meminta bantuan di sini karena orang-orang mendatangi saya untuk menawarkan bantuan baik di Surakarta maupun Surabaya."
"Saya sangat berterima kasih untuk warga Indonesia atas keramahannya. Kami mendapatkan pengalaman luar biasa selama di sini."
"Terima kasih Indonesia, Syukran," imbuhnya.