Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Begini Suasana Pembelian Tiket Laga Timnas U-19 Indonesia Kontra Thailand

By Akhir Mala - Minggu, 8 Oktober 2017 | 13:50 WIB
Tiga pemain Timnas U-19 Indonesia merayakan gol ke gawang Timnas U-19 Kamboja dalam laga di Stadion Patriot Candrabhaga, Rabu (4/10/2017), dalam laga itu Egy Maulana Vikri dkk menang 2-0
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Tiga pemain Timnas U-19 Indonesia merayakan gol ke gawang Timnas U-19 Kamboja dalam laga di Stadion Patriot Candrabhaga, Rabu (4/10/2017), dalam laga itu Egy Maulana Vikri dkk menang 2-0

Timnas U-19 Indonesia akan menjalani laga persahabatan kontra Timnas U-19 Thailand, Minggu (8/10/2017).

Pertandingan ini adalah kedua kalinya Timnas U-19 Indonesia bertatap muka dengan Thailand dalam 2 bulan terakhir.

Sebelumnya Indonesia harus menelan kekalahan dari Thailand di semifinal Piala AFF U-18, pertengahan Sepetember lalu.

Pertandingan ini memang menjadi sangat menarik untuk ditonton.

Pasalnya, pada pertandingan ini terdapat aroma balas dendam karena kekalahan yang diterima di ajang Piala AFF U-18.

Tampak, tiket pertandingan ini pun banyak diserbu pendukung Timnas U-19 Indonesia.

Tiket pertandingan Timnas U-19 Indonesia vs Timnas U-19 Thailand sudah bisa dibeli pukul 10.00, Minggu (8/10/2017) di Stadion Wibawa Mukti.

Pembelian tiket tersebut meliputi on the spot dan via online.

Dilansir BolaSport.com dari instagram @urbancikarang, sebelum pembelian tiket dibuka, para suporter Timnas Indonesia sudah rela mengantre di depan stadion.

 

Udah ramai antre beli tiket langsung di Stadion Wibawa Mukti ------------------------------------------------- #cikarang #tambun #cibitung #setu #sukatani #cibarusah #sukakarya #babelan #tarumajaya #serangbaru #muaragembong #bojongmangu #karangbahagia #cabangbungin #pebayuran #kedungwaringin #tambelang #cikarangbarat #cikarangtimur #cikarangselatan #cikarangpusat #cikarangutara #sukawangi #bekasi #jababeka #ejip #deltamas #lippocikarang #mm2100 #deltasilicon. -------------------------------------------------- urbancikarang media sosial komunitas terbesar di Kabupaten Bekasi dengan misi mengorganisasi informasi agar bisa bermakna dan memiliki manfaat untuk masyarakat. -------------------------------------------------- Kirim informasi/Kerjasama/Beriklan silakan WhatsApp ke 08777-7610076 atau email halo@urbancikarang.com

A post shared by urbancikarang (@urbancikarang) on

 


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X