Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Bandung Layak Bertahan di Puncak Klasemen Liga 1 2018 hingga Lima Pekan ke Depan

By Ragil Darmawan - Senin, 30 Juli 2018 | 14:37 WIB
Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, memimpin latihan di Gelora Bung Tomo Surabaya, Rabu (25/7/2018).
TB KUMARA/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, memimpin latihan di Gelora Bung Tomo Surabaya, Rabu (25/7/2018).

Pada pertemuan pertama keduaya di Malang, Arema FC dan Persib bermain 2-2.

Setelah itu, Maung Bandung kembali terbang ke Kalimantan Timur, kali ini ke Stadion Segiri, Kota Samarinda, untuk melayani Boneo FC.

Pada pertemuan pertama di Bandung, 21 April 2018, Persib menang 3-1.

Borneo FC saat ini berada di posisi ke-10 dengan nilai 25.

Dengan menyapu bersih kemenangan pada lima laga itu akan makin melanggengkan Persib di singgasana klasemen sementara Liga 1 2018, minimal sampai pekan ke-22.

Ujian sangat berat akan datang pada pekan ke-23.

Klub besutan Mario Gomez itu menjamu Persija Jakarta, Minggu (23/2018) pukul 18.30 WIB.


10 JADWAL PERSIB BANDUNG DI LIGA 1 20108

Senin (30/7/2018) 18.30 WIB
PS Tira vs Persib Bandung

Sabtu (4/8/2018) 18.30 WIB
Persib Bandung vs Sriwijaya FC


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X